4 Ciri Membedakan Daging Sapi Segar dengan yang Sudah Busuk

4 Ciri Membedakan Daging Sapi Segar dengan yang Sudah Busuk - GenPI.co
Foto: Shutterstock

Penampilan daging sapi segar tampak lembap, warna merahnya merata terbebas dari noda atau bercak asing. 

Daging yang berkualitas buruk kelihatan apek, lesu, dan kusam.

BACA JUGADaging Sapi Tak Perlu Dicuci Berulang dengan Air, Nih Kata Chef

Beberapa daging sapi buruk juga ada yang memiliki noda bercak hitam atau putih kehijauan, tanda adanya bakteri dalam daging. (hellosehat)

Video heboh hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya