Rutin Makan 7 Jenis Ikan Ini Bisa Meningkatkan Kesuburan Pasangan

Rutin Makan 7 Jenis Ikan Ini Bisa Meningkatkan Kesuburan Pasangan - GenPI.co
Foto: Shutterstock

GenPI.co - Ikan dinobatkan sebagai salah satu sumber makanan yang bisa meningkatkan kesuburan.

Karena kandungan asam lemak omega 3-nya, terutama DHA dan EPA yang sulit ditemukan dalam makanan lain.

BACA JUGARutin Makan Ikan Lele Khasiatnya Sungguh Luar Biasa

Asam lemak omega-3 merupakan jenis lemak tidak jenuh yang punya banyak manfaat untuk tubuh.

Asupan omega-3 yang mencukupi dapat mengendalikan peradangan, meningkatkan kadar kolesterol baik (HDL). 

Mencegah penumpukan plak pada pembuluh darah, hingga mengurangi penumpukan lemak dibawah kulit dan lemak yang tersimpan pada hati.

Sejumlah hal ini pada akhirnya akan bantu memperlancar aliran darah ke sistem organ intim untuk membantu pelepasan hormon reproduksi yang lebih teratur.

Ada banyak ikan yang mengandung tinggi omega 3 sehingga bisa membantu meningkatkan kesuburan.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya