Sunscreen SPF 30 Vs SPF 50, Apa Sih Bedanya?

Sunscreen SPF 30 Vs SPF 50, Apa Sih Bedanya? - GenPI.co
Ilustrasi menggunakan sunscreen. Foto: Pexels

Hal lainnya yang harus kamu tahu adalah bahwa penggunaan tabir surya juga perlu disesuaikan dengan tempat. 

Jika kamu beraktivitas di luar ruangan dan terpapar sinar matahari secara terus menerus, sebaiknya gunakan tabir surya dengan SPF tinggi.

BACA JUGA: Simak Nih, 3 Rekomendasi Skincare yang Aman untuk Ibu Hamil

Selain itu, efektivitas sunscreen untuk melindungi kulit juga ditentukan pada pemakaian yang berulang. 

Maka dari itu, jangan lupa untuk selalu menggunakan sunscreen, khususnya ketika sedang beraktivitas di luar ruangan. (*)

Video viral hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya