Biasa Disepelekan, Ternyata Khasiat Biji Mahoni Bikin Melongo

Biasa Disepelekan, Ternyata Khasiat Biji Mahoni Bikin Melongo - GenPI.co
Biasa Disepelekan, Ternyata Khasiat Biji Mahoni Bikin Melongo (Foto: U-Report)

GenPI.co - Salah satu terapi herbal yang kebanyakan dilakukan oleh para penderita diabetes adalah dengan cara mengonsumsi biji buah mahoni secara teratur. 

Biasanya biji buah mahoni dibuat menjadi bubuk yang nantinya akan dikonsumsi sebagai teh herbal. 

BACA JUGA: 5 Ramuan Ajaib Ini Ampuh Bikin Gula Darah Tinggi Ambrol

Menurut penelitian buah mahoni mengandung flavonoid yang cukup tinggi. Flavonoid merupakan salah satu jenis antioksidan yang memang banyak ditemui pada jenis tanaman herbal termasuk pada biji mahoni. 

Manfaat antikosidan sendiri yang paling utama adalah untuk menangkan radikal bebas dan pada kasus diabetes, antioksidan membantu mengoptimalkan sistem imun sehingga tidak mudah terkena komplikasi.

Tak sulit untuk menemukan biji pohon mahoni. Biasanya biji ini tumbuh dari pohon besar di pinggir jalan raya. 

Namun, siapa sangka jika biji berwarna cokelat ini memiliki segudang manfaat untuk sembuhkan penyakit kronis.

BACA JUGA: Keberuntungan Gila-gilaan, Rezeki 5 Zodiak Mengalir Hingga April

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya