PBB Tak Berdaya! China dan Rusia Pasang Badan untuk Korut

PBB Tak Berdaya! China dan Rusia Pasang Badan untuk Korut - GenPI.co
Tangkapan layar Rapat Dewan Keamanan PBB, New York. PBB dibuat tak berdaya setelah China dn Rusia pasang badan untuk Korut. Foto: youtube.

Namun ternyata, Biden tak kunjung memberikan strategi jelas untuk menghadapi ambisi rudal Korut.

Para diplomat pun mengeluhkan sikap AS yang dianggap kurang aksi.

Selain itu, AS juga dianggap melempem terkait sejumlah isu internasional lainnya, seperti di kawasan Timur Tengah dan Sahara Barat.

BACA JUGA:  Catatan Sikap Keras China pada Kripto, Bukti Bitcoin Kebal?

Ompongnya Amerika itu kembali terlihat dalam sidang Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB).

DK PBB sampai dibuat gagal merilis pernyataan bersama mengenai uji coba rudal hipersonik yang dilakukan Korut.

BACA JUGA:  China Sebut Ginting dan Jonatan Christie Bintang Masa Depan

PBB tak bisa melakukan apa-apa lantaran China dan Rusia menolak.

Para anggota DK PBB mengambil keputusan itu dalam rapat darurat yang digagas oleh Amerika Serikat, Prancis, dan Inggris, pada Jumat (1/10).

BACA JUGA:  China Tantang Tempur Amerika di Langit, Berani?

"Prancis ingin membuat pernyataan publik. Tapi Rusia dan China mengatakan bahwa ini bukan waktunya. Mereka butuh waktu untuk menganalisis situasinya," ujar seorang diplomat negara anggota DK PBB kepada AFP. (*)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya