Suasana mencekam di Ibu Kota Lebanon, Tembakan di Mana-mana

Suasana mencekam di Ibu Kota Lebanon, Tembakan di Mana-mana - GenPI.co
Tentara Lebanon bersiaga saat terjadi tembak menembak di Beirut, Lebanon, 14 Oktober 2021. (Foto: : Aziz Taher/Reuters)

Mereka kemudian mulai berbicara dengan para pemuda dari daerah tersebut dan terjadi baku hantam.

Salah satu pemuda dari yang membawa senapan Kalashnikov mulai menembak ke arah orang-orang Syiah. 

Bentrokan meluas ke seluruh lingkungan yang mengarah ke pertempuran intensif yang berlangsung berjam-jam.

BACA JUGA:  Iran Bangun Sistem Pertahanan Mirip Iron Dome, Speknya Gahar Juga

Saksi mata mempertanyakan mengapa protes dimaksudkan untuk damai, akan tetapi para pengunjuk rasa memiliki ratusan senjata, termasuk RPG.

Saksi juga mengklaim bahwa para pendukung Hizbullah sengaja memasuki wilayah Ain El Remmaneh dan menyuit provokasi.

BACA JUGA:  Ancaman Global di Depan Mata, 42 Negara Bakal Musnah

Tentara Lebanon mengumumkan bahwa  baku tembak pecah di daerah itu ketika pengunjuk rasa menuju ke Palais de Justice, yang menyebabkan korban. 

Tentara segera memperkuat penempatannya di daerah itu dan melakukan pencarian terhadap para penembak.

BACA JUGA:  Pertahanan udara Suriah Siaga Tinggi, Israel Kembali Mengancam

Sebanyak sembilan orang dari kedua belah pihak kemudian ditangkap, termasuk satu warga Suriah. 

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya