Anggota Hamas Umbar Tembakan, Kota Tua Yerusalem Panik

Anggota Hamas Umbar Tembakan, Kota Tua Yerusalem Panik - GenPI.co
Polisi Israel melakukan olah TKP usai insiden penembakan oleh anggota Hamas di Kota Tua Yerusalem, Minggu (21/11). (Foto: Yonatan Sindel/Flash90)

Perdana Menteri Israel Naftali Bennett memerintahkan keamanan ditingkatkan di sekitar Yerusalem setelah serangan hari Minggu. 

"Pada pagi seperti ini, seseorang dapat menarik dukungan dari keputusan (Inggris) untuk menggambarkan Hamas - termasuk apa yang disebut sayap politiknya - sebagai organisasi teroris," kata Bennett kepada kabinetnya.

Sebelumnya Inggris pada hari Jumat (18/11) mengategorikan Hamas, yang mengontrol Jalur Gaza dan menolak hidup berdampingan secara permanen dengan Israel, sebagai kelompok teroris. 

BACA JUGA:  Warning Menhan AS : Iran Harus Terlibat dalam Pembicaraan Nuklir

Langkah itu membawa sikap London sejalan dengan Amerika Serikat dan Uni Eropa.

Israel merebut Kota Tua dan bagian lain Yerusalem Timur dalam perang Timur Tengah 1967 dan mencaploknya dalam sebuah langkah yang tidak diakui secara internasional.

BACA JUGA:  Lihat itu, Prabowo Subianto Berdiskusi dengan Kuasa Usaha Israel

Palestina menginginkan Yerusalem Timur sebagai ibu kota negara masa depan. Sementara Israel mengatakan seluruh kota adalah ibukota abadi dan tak terpisahkan.(*)

Jangan sampai ketinggalan! Kamu sudah lihat video ini ?

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya