Ikuti Jejak McDonald's, Starbucks Cabut dari Rusia

Ikuti Jejak McDonald's, Starbucks Cabut dari Rusia - GenPI.co
Jaringan kedai kopi global Starbucks Corp pada hari Senin (24/5) menyatakan keluar dari pasar Rusia. (Foto: Reuters/Denis Balibouse)

McDonald's pekan lalu mengatakan pihaknya menjual restorannya di Rusia kepada pemegang lisensi lokal Alexander Govor untuk diganti namanya dengan nama baru, tetapi akan mempertahankan merek dagangnya.

Sementara itu, Renault Prancis menjual saham mayoritasnya kapada pembuat mobil terbesar Rusia dengan opsi untuk membeli kembali.

Sejumlah perusahaan Barat lainnya, termasuk Imperial Brands dan Shell memutuskan hubungan dengan pasar Rusia.

BACA JUGA:  McDonald's Cabut dari Pasar Rusia, 62 Ribu Orang akan Menganggur

Perushaan-perusahaan itu setuju untuk menjual aset mereka di negara itu atau menyerahkannya kepada manajer lokal.(*)

Simak video berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya