Warga perbatasan Suriah Hindari Perang Antara Turki dan Kurdi

Warga perbatasan Suriah Hindari Perang Antara Turki dan Kurdi - GenPI.co
para pengungsi meninggalkan kediaman mereka di perbatasan Suriah untuk menghidari perang yang berkecamuk. (Foto: Screen Shoot Video BBC)

“Kami sangat prihatin, karena serangan yang dilancarkan oleh Turki menimbulkan korban jiwa dari warga sipil,” ujar Antonio yang dilansir dari BBC.

BACA JUGA: Turki Memulai Serangan Wilayah Utara Suriah

Senada dengan anggota negara Uni Eropa, Sekretaris Jenderal NATO Jens Stoltenberg, juga prihatin yang mendalam tentang operasi yang dilontarkan oleh Menteri Luar Negeri Turki Mevlut Cavusoglu.

Sementara itu, Erdogan sangat membela serangan itu. Ia mengancam akan mengirim 3,6 juta pengungsi Suriah yang hendak pergi ke Eropa jika serangan Turki digambarkan sebagai pendudukan.

Erdogan menegaskan, bahwa operasi ini guna kenyamanan penduduk Suriah yang hidup di perbatasan karena telah diganggu dengan pasukan Kurdi selama ini.

Kalian wajib tonton video yang satu ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya