Corona Bikin China Seperti Zombieland, Kota-kota Jadi Sunyi Sepi

Corona Bikin China Seperti Zombieland, Kota-kota Jadi Sunyi Sepi - GenPI.co
Suasan di kota Wuhan yang sepi. Beberapa kota di provinsi lain di negara itu juga mulai memberlakukan aturan serupa seiring semakin meningkatnya jumlah paparan virus corona. (Foto: AFP)

GenPI.co - Lebih dari jutaan orang telah diperintahkan untuk tetap tinggal di dalam rumah di kota-kota di China. Pemerintah Negeri Tirai Bambu itu terus berjuang mengentikan penyebaran virus corona yang telah menewaskan lebih dari 500 oran pada hingga Rabu (5/2) kemarin.

Dengan lebih dari 24.000 kasus paparan dan terus naik, jumlah  kota yang memberlakukan pembatasan akses dalam beberapa hari terakhir semakin bertambah. Kota-kota tersebut bahkan berada jauh dari pusat provinsi Hubei yang menjadi pusat penyebaran virus itu.

BACA JUGAVirus Corona Menyelamatkan Perempuan ini dari Perampok

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya