Khasiat Buah Cermai Cespleng, Bikin Diabetes Ambrol

Khasiat Buah Cermai Cespleng, Bikin Diabetes Ambrol - GenPI.co
Khasiat Buah Cermai Cespleng, Bikin Diabetes Ambrol (Foto: Shutterstock)

4. Diuretik

Manfaat buah cermai yang sangat penting adalah, ia dapat berfungsi sebagai diuretik, yaitu merangsang tubuh agar dapat menyerap lebih banyak cairan dan memperlancar proses pembuangannya melalui urine.

Dengan begitu, racun-racun yang ada di dalam tubuh tidak menumpuk yang mana hal ini tentu membahayakan.

BACA JUGA:  Jika Kehilangan Indra Penciuman, Geprek Bawang Putih...

Menurut penelitian oleh praktisi medis melalui esai berjudul “Phytochemical and Toxidity of Amla” tahun 2011 menyebutkan, bahwasanya buah cermai atau gooseberry efektif untuk mempercepat proses pembuangan racun sisa makanan, asam urat, hingga bakteri pada organ hati (liver) dan juga ginjal.

5. Mencegah Kanker

BACA JUGA:  Pakar Hukum: Sebenarnya Kelas Jokowi Itu Adalah Wali Kota...

Mencegah terjadinya kanker dapat dilakukan dengan cara yang sederhana, salah satunya dengan mengonsumsi buah cermai.

Manfaat buah cermai bisa mencegah kanker dikarenakan buah ini kaya akan zat antioksidan, yang mana antioksidan berfungsi untuk melindungi sel-sel tubuh dari kerusakan akibat serangan radikal bebas.(*)

BACA JUGA:  Geprek Bawang Putih Campur Madu, Siap Goyang Sampai Subuh

Simak video menarik berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya