Makan Kismis Manfaatnya Super Banget, Pria Bisa Ketagihan

Makan Kismis Manfaatnya Super Banget, Pria Bisa Ketagihan - GenPI.co
ilustrasi kismis. foto: envato elements

Jumlah ini dapat memenuhi sekitar 7% kebutuhan besi harian bagi wanita dewasa dan 17% bagi pria dewasa.

Mencegah osteoporosis dan menyehatkan tulang dan sendi

Satu setengah gelas kimis mengandung kira-kira 36 miligram kalsium yang mampu memenuhi 5% kebutuhan kalsium per hari. Kalsium sangat penting untuk kesehatan gigi dan tulang.

BACA JUGA:  5 Khasiat Jahe Sungguh Luar Biasa, Nomor 3 Bikin Wanita Ketagihan

Selain itu, kismis mengandung cukup banyak boron. Boron bekerja sama dengan vitamin D dan kalsium untuk menjaga tulang dan sendi Anda agar tetap sehat. Zat ini juga memegang peranan untuk mengatasi osteoporosis. (hellosehat)

Simak video berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya