Minum Kopi di Pagi Hari Ganti dengan 4 Menu Alternatif ini, Berani?

Minum Kopi di Pagi Hari Ganti dengan 4 Menu Alternatif ini, Berani? - GenPI.co
Minum Kopi di Pagi Hari Ganti dengan 4 Menu Alternatif ini, Berani?. (Foto: Elements Envato)

Hal tersebut memang tidak berhubungan dengan kadar kafein, karena apel sendiri tidak mengandung kafein.

Namun, kadar gula dalam apel inilah yang menimbulkan teori bahwa apel dapat menggantikan kopi.

Pasalnya, salah satu penyebab kopi dapat berfungsi secara maksimal di pagi hari adalah kadar gulanya.

BACA JUGA:  Jangan Sepelekan, Manfaat Minyak Kenari Bisa Turunkan Kolesterol dan Bikin Gula Darah Terkendali

Gula yang biasa ditambahkan ke dalam kopi berperan dalam meningkatkan kadar gula darah, sehingga membuat merasa segar dan fokus.

Perlu diketahui, kadar gula darah yang rendah dapat menyebabkan seseorang merasa lemas dan sulit berkonsentrasi. (HelloSehat)

BACA JUGA:  Diramal Jadi Pemimpin atau Penguasa, 3 Weton Bakal Kaya Mendadak

Video seru hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya