Air Jahe Campur Madu Khasiatnya Dahsyat, Ampuh Turunkan Gula Darah

Air Jahe Campur Madu Khasiatnya Dahsyat, Ampuh Turunkan Gula Darah - GenPI.co
Air Jahe Campur Madu Khasiatnya Dahsyat, Ampuh Turunkan Gula Darah (elements envato/By Brebca)

GenPI.co - Jahe merupakan salah satu rempah dan sumber herbal yang mengandung berbagai kandungan gizi khas tanaman atau fitonutrien yang bermanfaat untuk kesehatan.

Salah satu kandungan jahe yang sangat berkhasiat, yakni senyawa antioksidan polifenol.

Menurut banyak penelitian, konsumsi makanan tinggi polifenol secara rutin dapat melindungi tubuh dari berbagai macam penyakit.

BACA JUGA:  5 Manfaat Minum Kopi Hitam Ternyata Dahsyat untuk Kesehatan, Rugi Kalau Tak Suka

Adapun salah satu cara membuat ramuan dari bahan jahe, yakni dengan membuat air rebusan jahe campur madu atau lemon.

Resep membuat air jahe campur madu yang bisa dilakukan sendiri dirumah, yakni:

- Siapkan jahe segar parut sebanyak 1,5 sendok teh.
- Rebus 4 gelas air dan campurkan jahe ke dalam air.
- Selanjutnya, biarkan jahe meresap selama sekitar 5 – 10 menit.

BACA JUGA:  5 Manfaat Makan Jeruk Bali untuk Kesehatan, Bikin Jantung Sehat dan Kulit Makin Kencang

- Saring airnya untuk memisahkan parutan jahe.
- Boleh campurkan madu atau perasan air lemon.
- Air jahe dapat diminum baik panas maupun dingin.

Berikut khasiat mengonsumsi air jahe campur madu untuk kesehatan seperti dilansir pada Kamis (1/6/2023):

1. Menghilangkan mual

BACA JUGA:  5 Ramuan Herbal Bikin Senjata Pria Keras dan Tahan Lama, Cespleng Bikin Wanita Puas

Salah satu manfaat minum air jahe campur madu, yakni untuk menghilangkan mual.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya