Khasiat Buah Mengkudu Ternyata Menakjubkan, Bikin Gula Darah Stabil dan Kolesterol Ambrol

Khasiat Buah Mengkudu Ternyata Menakjubkan, Bikin Gula Darah Stabil dan Kolesterol Ambrol - GenPI.co
Khasiat Buah Mengkudu Ternyata Menakjubkan, Bikin Gula Darah Stabil dan Kolesterol Ambrol (elements envato/By wirestock)

Menurut riset di University of Illinois College of Medicine, minum jus mengkudu selama satu bulan dapat mengurangi kolesterol total dan kadar kolesterol LDL pada perokok berat.

Meski begitu, hasil penelitian ini belum bisa digeneralisasikan untuk semua orang.

2. Meningkatkan kekebalan tubuh

Salah satu manfaat buah mengkudu untuk kesehatan ternyata bisa meningkatkan sistem kekebalan tubuh.

BACA JUGA:  Khasiat Air Rebusan Daun Mengkudu Sangat Dahsyat, Bisa Mencegah Penyakit Kronis

Hal tersebut, terkait dengan buah mengkudu yang memiliki kandungan vitamin C yang tinggi.

Perlu diketahui, bahwa vitamin C sendiri dikenal sebagai salah satu asupan yang paling baik untuk mendukung sistem kekebalan tubuh.

3. Menurunkan gula darah

BACA JUGA:  Khasiat Makan Buah Markisa Tak Bisa Disepelekan, Mampu Meredakan Asma

Salah satu khasiat mengonsumsi buah mengkudu, yakni bisa menurunkan kadar gula darah.

Menurut riset di Universitas Hindia Barat, bahwa buah mengkudu memiliki sifat penurun gula darah.

BACA JUGA:  Khasiat Telur Puyuh Ternyata Dahsyat, Bikin Jantung Sehat dan Imun Kuat

Penelitian tersebut melibatkan pemberian suplemen mengkudu noni atau obat diabetes resep pada tikus diabetes selama 20 hari untuk mempelajari efek gula darah.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya