
"Kandungan BPA dalam kemasan air minum tentunya sangat menghawatirkan sekali, terutama untuk ibu hamil dan bayi. Kami sangat menyayangkan sebenarnya." kata Ade.
Selain kemasan galon yang aman dan bebas bahan kimia berbahaya BPA, ibu hamil juga perlu memperhatikan kandungan dan kualitas air mineral yang dikonsumsi.
"Mineral berkualitas yang dimaksud antara lain natrium, kalium, kalsium, magnesium, bikarbonat, dan klorida." tambah Ade.
BACA JUGA: Bantu Suplai Bantuan Air Mineral TNI AL, Le Minerale Diapresiasi MUI
Berdasarkan kriteria yang paparkan IBI, Le Minerale telah memenuhi standar air mineral yang dibutuhkan ibu dan anak.
Le Minerale menjadi air mineral pilihan IBI untuk dibagikan pada program edukasi di Posko OPOR Bu Bidan. Le Minerale dinilai memiliki kandungan mineral berkualitas.
BACA JUGA: Kerja Sama dengan Le Minerale, Restoran Pagi Sore: Asli Indonesia
Hal tersebut tertera pada informasi kandungan mineral yang terdapat dilabel kemasan produk. Selain itu, Le Minerale memiliki kemasan yang aman karena memiliki tiga lapis proteksi yaitu, pembungkus tutup botol (seal cap), segel dan botol keras sebelum dibuka untuk menjaga mineral di dalamnya. (*)
BACA JUGA: Dimanjakan Le Minerale, Jakarta Martahon 2023 Berjalan Sukses
Heboh..! Coba simak video ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News