Kembalikan Perut Langsing Usai Melahirkan dengan 4 Cara, Catat!

Kembalikan Perut Langsing Usai Melahirkan dengan 4 Cara, Catat! - GenPI.co
Ilustrasi wanita olahraga. Foto: Women's Health

GenPI.co - Tak dimungkiri usai menjalani masa persalinan, tak sedikit Ibu merasakan ukuran badan menjadi sedikit mengembang. Untuk mengembalikan ukuran perut rata seperti semula idealnya membutuhkan sekitar 7-8 minggu.

Namun, tak perlu khawatir sebab kini terdapat cara sehat untuk mengembalikan ukuran badan seperti sedia kala. Penasaran? Berikut ini 3 kiat efektif yang bisa dilakukan seperti dilansir dari Healthy Guide. Apa saja?

BACA JUGASuami Minta Begituan Usai Istri Melahirkan? Baca Tips Penting Ini

Pijat Tubuh

Ketika datang untuk mengurangi lemak perut tanpa pergi ke gym, pijat seluruh tubuh bisa sangat efektif. Karena itu, cobalah pijat perut untuk membantu mengecilkan lemak perut. 

Pijat akan membantu mendistribusikan lemak ke dalam tubuh dan juga memperbaiki metabolisme, sehingga membantu mengurangi lemak bayi. Untuk hasil terbaik, lakukan seminggu sekali.

Hindari Makanan Olahan

Hindari makanan yang sangat banyak diproses. Kita semua tahu bahwa makanan olahan seperti kue, keripik, permen, makanan panggang, makanan siap saji, dan sebagainya mengandung garam, gula, lemak tidak sehat, dan kalori yang tinggi, dan semuanya dapat menyebabkan lebih banyak lemak perut.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya