
"Coba tanya saja anak buah saya, kenapa kok ngangkat saya mulu. Saya sendiri apa dipikir tidak capek? Ya capek lah," ucap Megawati.
Walau demikian, Megawati tidak mengeti mengapa para kadernya memimta untuk dirinya tetap memimpin PDIP. (*)
Simak video berikut ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News