
Ngorang mengatakan bahwa pertimbangan untuk Jaksa Pinangki tak bisa diterima.
“Seharusnya pertimbangan untuk semua koruptor bisa disamaratakan agar bisa mendapatkan hukuman yang setimpal,” katanya.
Menurut Ngorang, tindakan korupsi adalah tindakan yang merugikan orang banyak.
BACA JUGA: Hasan Aminuddin Ditangkap, Wakil Ketua Umum NasDem Beri Tanggapan
“Semua koruptor, apa pun alasan dan kondisi sang tersangka, harus dihukum sesuai dengan kejahatan yang dilakukan,” ungkapnya.
Jangan lewatkan video populer ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News