Perebutan Panglima TNI Panas, Pengamat Sebut 2 Kandidat Tersedia

Perebutan Panglima TNI Panas, Pengamat Sebut 2 Kandidat Tersedia - GenPI.co
Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal Andika Perkasa (foto: ANTARA)

Oleh karena itu, menurutnya, Andika dan Yudo akan menjadi kandidat yang tersedia selanjutnya.

Selain itu, Khairul menduga pergantian Panglima TNI tidak akan digelar dalam waktu dekat, artinya akan mengikuti masa akhir jabatan Marsekal Hadi Tjahjanto.

"Saya tidak bisa memungkiri Andika dan Yudo ini calon yang tersedia. Namun, Presiden Jokowi lebih bisa mengambil keputusan penting tersebut," imbuhnya. (*)

 

BACA JUGA:  Andika Perkasa Jadi Calon Panglima TNI, Terbentur Masalah Ini

Lihat video seru ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya