Jenderal Andika Perkasa Jadi Panglima TNI - Masalah Ini Terkuak

Jenderal Andika Perkasa Jadi Panglima TNI - Masalah Ini Terkuak - GenPI.co
KASAD Jenderal Andika Perkasa. Foto: Mabes AD

GenPI.co - Pengamat militer dari Institute for Security and Strategic Studies (ISESS) Khairul Fahmi angkat suara soal pergantian Panglima TNI

Menurutnya, KASAD Andika Perkasa dan KASAL Yudo Margono akan bersaing ketat merebutkan posisi Panglima TNI. 

Khairul lantas mengungkap peluang KASAD Jenderal Andika Perkasa sebagai Panglima baru TNI. 

BACA JUGA:  Jokowi Pilih Panglima TNI, Anggota DPR: Saya Yakin Sudah Diteken

"Pak Andika kuat jadi Pangliman TNI karena pengalamanan dan kekuatannya sudah diakui di Angkatan Darat (AD)," ucap Khairul kepada GenPI.co, Senin (1/11). 

Dia menjelaskan dengan kelebihan itu, Jenderal Andika sangat mungkin menjadi Panglima TNI. 

BACA JUGA:  Ucapan Istri Yudo Margono Calon Panglima TNI 2021 Berkelas

Selain itu, Khairul mengatakan kedekatan politik antara KASAD Andika dan Presiden Jokowi bisa menjadi pertimbangan. 

"Kalau memang untuk mengamankan politik 2024, Presiden Jokowi bisa menempatkan pimpinan TNI AD itu jadi Panglima," jelasnya. 

BACA JUGA:  Andika Perkasa Panglima TNI 2021, Ini yang Akan Terjadi

Kendati demikian, Khairul menekankan bahwa Andika Perkasa tidak banyak memiliki waktu bila menjadi Panglima TNI. 

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya