Polri Resmi Nonaktifkan Karo Paminal Propam dan Kapolres Jaksel

Polri Resmi Nonaktifkan Karo Paminal Propam dan Kapolres Jaksel - GenPI.co
Kadiv Humas Polri Irjen Dedi Prasetyo ungkap penonaktifan Karo Paminal Propam Brigjen Hendra Kurniawan dan Kapolres Metro Jakarta Selatan Kombes Budhi Herdi Susianto mulai hari ini. Irjen Dedi dalam konferensi pers di Mabes Polri, Jakarta Selatan, Rabu (2

Jenderal bintang dua itu hanya menyebut hal tersebut dilakukan atas dasar keputusan Kapolri untuk mengungkap kasus penembakan Brigadir J secara terang ke publik. 

"Sesuai dengan komitmen Bapak Kapolri, tim memiliki keharusan untuk terus bekerja secara profesional dan maksimal dengan proses pembuktian secara ilmiah sehingga bisa menjaga independensi (pengungkapan kasusnya, red)," papar Dedi. 

Dedi juga menegaskan hingga kini, proses penyelidikan masih terus berlangsung sehingga peristiwa penembakan tersebut bisa tuntas secara scientific crime. 

BACA JUGA:  Polri Diminta Bentuk Tim Baru untuk Autopsi Ulang Brigadir J

"Hingga saat ini, timsus masih terus bekerja," tandasnya.(*)

Video seru hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya