Begini Respons Gerindra Soal Interpelasi Anies Baswedan

Begini Respons Gerindra Soal Interpelasi Anies Baswedan - GenPI.co
Begini Respons Gerindra Soal Interpelasi Anies Baswedan - Anies Baswedan. Foto: Ferry Budi Saputra/GenPI.co

Dia menilai tak ada waktu untuk mengurusi urusan di luar partai, seperti interpelasi.

"Sekarang sudah mulai tahun politik. Urusan internal sudah banyak yang dipikul. Jadi, tidak ada waktu lagi untuk pekerjaan di luar partai," ungkapnya.

Sebelumnya, Ketua DPRD DKI Jakarta Fraksi PDIP Gembong Warsono mengatakan bahwa rencana interpelasi terhadap Gubernur DKI Anies Baswedan akan terus dilanjutkan.

BACA JUGA:  Pengamat Beber 5 Alasan Kepgub Anies Baswedan Harus Dibatalkan

Dia menilai interpelasi itu tetap akan digaungkan meski perhelatan Formula E 2022 sudah selesai digelar.

Gembong menyebut pihaknya masih menunggu Ketua DPRD DKI Jakarta untuk kembali menjadwalkan rapat paripurna yang masih tertunda melalui rapat Badan Musyawarah. (*)

BACA JUGA:  Polemik Pergub Penggusuran Bisa Bikin Anies Baswedan Ingkar Janji

Jangan sampai ketinggalan! Kamu sudah lihat video ini ?

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya