
"Pokoknya semua yang terkait dengan peristiwa kami cek. Kami tidak tahu bagiannya seperti apa," kata dia.
Meski demikian, menurutnya, Komnas HAM sudah menentukan beberapa titik yang wajib diperiksa berdasarkan foto-foto, keterangan, dan info yang telah mereka miliki.
"Kami akan cek satu persatu. Termasuk jumlah tembakan, CCTV, semuanya," tandasnya.(*)
BACA JUGA: Kabar Terbaru Kasus Penembakan Brigadir J, Ferdy Sambo Segera Disidang
Jangan sampai ketinggalan! Kamu sudah lihat video ini ?
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News