Catatan Dahlan Iskan: Durian Kaesang

Catatan Dahlan Iskan: Durian Kaesang - GenPI.co
Dahlan Iskan. Foto: Ricardo/JPNN.com

"Saya tidak sampai dibilang PKI, anti Islam, antek Cina, dan plonga-plongo," tambahnya. 

Saya tidak tahu proses Kaesang masuk PSI. Dilamar atau melamar. Berapa lama pula negonya. Apa pula deal-deal di baliknya.

Kaesang menyebut PSI adalah partai yang mengusung ayahnya jadi presiden. Sampai dua periode. Dan tetap akan mendukung sang ayah. Selamanya.

BACA JUGA:  Catatan Dahlan Iskan: Paten Pasila

Itu berarti PSI akan mendukung siapa pun calon presiden yang didukung Presiden Jokowi. Maka saat yang ditunggu pun tiba:

"Siapakah calon presiden yang akan kita dukung?" ujar Kaesang membuat penasaran yang hadir.

BACA JUGA:  Catatan Dahlan Iskan: Kereta Cepat

"Calon yang akan kita dukung adalah....," ucap Kaesang seperti akan menyebut nama tertentu, "....jangan kesusu". Tawa pun riuh.

"Ojo kesusu" adalah ucapan Presiden Jokowi setiap kali ditanya siapa capres yang harus dipilih. Jangan kesusu. 

BACA JUGA:  Catatan Dahlan Iskan: Komunikasi Rempang

Awalnya Pak Jokowi seperti menjagokan Ganjar Pranowo. Belakangan seperti beralih ke Prabowo. Entah akhirnya. 

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya