Posisi Anies Baswedan Bahaya Banget, Sangat Rawan Terjungkal

Posisi Anies Baswedan Bahaya Banget, Sangat Rawan Terjungkal - GenPI.co
Anies Baswedan. Foto: Ricardo/JPNN.com/GenPI.co

Dia sempat memiliki elektabilitas sebesar 4,9 persen. Setelah itu elektabilitas Ridwan Kamil mencapai 12,1 persen.

Namun, saat ini elektabilitas pria berkacamata tersebut hanya sebesar 11,8 persen.

“Kang Emil dan Anies melorot elektabilitasnya dalam tiga bulan terakhir,” kata Direktur Eksekutif Y-Publica Rudi Hartono, Rabu (28/10).

BACA JUGA: Mendadak, Politisi Demokrat Bela Megawati

Peluang Anies Baswedan dan Ridwan Kamil memenangi Pemilihan Presiden 2024 pun sangat berat.

Sebab, mereka tertinggal jauh dari dua tokoh potensial, yakni Ketum Gerindra Prabowo Subianto dan Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo.

Prabowo memiliki elektabilitas sebesar 16,5 persen. Namun, angka itu juga menurun.

Pada Maret 2020, elektabilitas Prabowo Subianto mencapai 23,7 persen. Pada Juli 2020, Prabowo mempunyai elektabilitas sebesar 17,3 persen.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya