Mendadak SBY Bongkar Kebobrokan Politik Tanah Air

Mendadak SBY Bongkar Kebobrokan Politik Tanah Air - GenPI.co
Mendadak SBY Bongkar Kebobrokan Politik Tanah Air (Foto: Instagram/sby)

GenPI.co - Presiden keenam RI Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) blak-blakan membongkar politik identitas telah menjadi unsur utama dalam kontestasi politik di Indonesia.

Hal ini menyebabkan polarisasi politik yang kuat dan terlihat sejak Pilkada 2017.

BACA JUGA: Skenario Megawati Bisa Bikin Gempar Dunia, Prabowo Mati Kutu

"Sejak Pilkada 2017 saya melihat polarisasi yang tajam di dunia politik. Identitas jadi unsur utama dalam politik, kontestasi pilkada, hingga pemilu tingkat nasional," jelas SBY dalam video wawancara di akun YouTube pribadinya, Sabtu (28/11).

SBY mengingatkan bahwa dampak politik identitas sangat besar dan tidak baik bagi sebuah bangsa, sehingga tak sepatutnya pihak manapun memanfaatkan politik identitas.

BACA JUGAPolisi Siap Bongkar Habib Rizieq, Laskar FPI Bikin Benteng

"Jangan bermain api, kalau bermain api pasti terbakar," tegasnya.

SBY menekankan pentingnya memiliki jiwa besar dalam menyikapi kekalahan dalam pertarungan politik.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya