Sebanyak 2 tersangka ditahan KPK dalam kasus dugaan tindak pidana korupsi terkait jual beli gas antara PT Perusahaan Gas Negara (PGN) dengan PT Isargas.
Mentan Andi Amran Sulaiman meminta 3 perusahaan Minyakita disegel dan ditutup apabila terbukti melanggar setelah produk mereka ditemukan tidak sesuai takaran.