Arya Saloka dan Putri Anne 3 Tahun Pisah Rumah, Komunikasi Tetap Baik

Arya Saloka dan Putri Anne 3 Tahun Pisah Rumah, Komunikasi Tetap Baik - GenPI.co
Kuasa Hukum Arya Saloka, Noverizky Tri Putra, mengatakan kliennya sudah tidak tinggal serumah dengan artis cantik Putri Anne di tengah proses cerai. Foto: Instagram/anneofficial1990

Sebelumnya, Arya Saloka memasukkan gugatan cerai terhadap wanita cantik itu pada 15 April 2025.

Sebelum menggugat cerai, Arya Saloka menikahi Putri Anne pada Agustus 2017. (mcr7/jpnn)

 

BACA JUGA:  Arya Saloka dan Putri Anne Diharapkan Datang Sidang Cerai, Jangan Diwakilkan

Jangan lewatkan video populer ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya