Masuk Grup Neraka di Piala Asia, Timnas Indonesia Ketiban Untung

Masuk Grup Neraka di Piala Asia, Timnas Indonesia Ketiban Untung - GenPI.co
Timnas Indonesia dipercaya bisa ketiban untung meskipun masuk ke grup neraka di Kualifikasi Piala Asia 2023. (foto: AFF)

Bahkan, hasil lebih parah didapatkan Timnas Indonesia kala melawan Yordania, yakni tercatat tidak pernah menang dalam enam laga.

Jika bisa mengalahkan salah satu maupun dua tim tersebut, Timnas Indonesia akan memutus tren negatif sekaligus meningkatkan kepercayaan diri saat mengarungi Piala Asia 2023.

2. Bertambah Pengalaman

BACA JUGA:  Pesan Penting Marc Klok Jelang Timnas Indonesia vs Bangladesh

Timnas Indonesia era kepelatihan Shin Tae Yong memang dikenal dengan talenta-talenta mudanya, termasuk skuad yang disiapkan untuk Kualifikasi Piala Asia 2023.

Setelah sebelumnya dipanggil untuk memperkuat Timnas Indonesia di Piala AFF 2020 dan SEA Games 2021, para pemain akan semakin menambah jam terbang saat bertandinga melawan lawan-lawan kuat di Kualifikasi Piala Asia 2023.

BACA JUGA:  Timnas U-19 Ikut Toulon Cup 2022, Ini Kata Shin Tae Yong

3. Meningkatkan Ranking FIFA

Timnas Indonesia berpotensi untuk meningkatkan ranking FIFA secara signifikan jika meraih hasil positif di Kualifikasi Piala Asia 2023.

BACA JUGA:  Bintang Timnas Voli Pulang, Si Bidadari Dapat Kejutan

Saat ini, Timnas Indonesia tercatat berada di posisi ke-159 dunia, jika bisa peringkat tersebut semakin meningkat maka dapat menguntungkan saat masuk undian kompetisi lainnya.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya