Hot News
Keren, Kisah Malin Kundang Ditampilkan di Florida AS
Pertunjukkan teatrikal tersebut dibuat di bawah arahan Voice of Indonesians di Florida (VIDA). Lebih dari 30 aktor dari Amerika Serikat dilibatkan. Begitu pun ekspatriat Indonesia-Amerika yang tinggal di Florida Tengah.