Arief Poyuono ini pun blak-blakan, dia sebetulnya terpincut pada Prabowo Subianto, ketua dewan pembina sekaligus pimpinan partai berlambang burung garuda itu.
Menurut Sekjen PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto, bahwa PDIP menjadikan hari besar tersebut sebagai momentum memperkuat persatuan dalam rangka persaudaraan.