Menteri Pertahanan (Menhan) Republik Indonesia Prabowo Subianto berharap agar SMA Taruna Nusantara (TN) bisa setara dengan sekolah-sekolah terbaik di dunia.
Pemerintah Kabupaten Bogor menyiapkan dua lokasi Sekolah Rakyat, untuk jenjang SMP dan SMA yang akan dimulai pada tahun ajaran baru pada pertengahan Juli 2025