Resep Cumi Saus Tiram Ala Dapur Kobe, Rasanya Gurih dan Lezat

Resep Cumi Saus Tiram Ala Dapur Kobe, Rasanya Gurih dan Lezat - GenPI.co
Genpiple, apakah kamu masih bingung soal resep cumi saus tiram? Jika iya, kamu tidak perlu khawatir. Foto: Dapur Kobe

GenPI.co - Genpiple, apakah kamu masih bingung soal resep cumi saus tiram? Jika iya, kamu tidak perlu khawatir.

Sebab, Dapur Kobe mempunyai resep memasak cumi saus tiram yang sangat gurih dan lezat.

Cumi saus tiram sendiri selama ini menjadi salah satu makanan laut alias seafood yang sangat digemari masyarakat.

BACA JUGA:  Resep Tempe Goreng Kriuk ala Tepung Kobe, Rasanya Lezat

Rasanya yang gurih, manis, dan mempunyai aroma nan khas membuat cumi saus tiram selalu ada di warung seafood.

Nah, kamu bisa membuat resep cumi saus tiram di rumah dengan trik yang dibagikan Dapur Kobe.

BACA JUGA:  Makan Kentang Goreng Penuh Bahaya, Coba Resep Sehat ini, Simak Caranya

Dapur Kobe mempunyai Saus Tiram Selera yang dibuat dari tiram asli berkualitas sehingga menghadirkan sensasi gurih alami nan sedap.

Teksturnya lebih kental. Kamu cukup pakai sedikit saja Saus Tiram Selera untuk meningkatkan rasa lezat di setiap masakan. 

Berikut ini resep makanan cumi saus tiram yang bisa kamu praktikkan di rumah:

Bahan-bahan:

BACA JUGA:  3 Resep Jus Ampuh untuk Meningkatkan Sistem Kekebalan Tubuh, Berikut Caranya

- 250 gram cumi basah. Cuci bersih dan beri perasan jeruk nipis

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya