Awas Bahaya Perceraian - Pernikahan Bisa Ambyar Karena Ini

Awas Bahaya Perceraian - Pernikahan Bisa Ambyar Karena Ini - GenPI.co
Pernikahan bisa di ambang bahaya. Ada kemungkinan bisa ambyar. Hati-hati terhadap bahaya perceraian. . (Foto: GenPI.co)

4. Penghalang

Stonewalling atau penghalang persis seperti kedengarannya, yakni ketika seseorang dalam percakapan mulai bertindak seperti dinding batu.

Di mana, pasangan kita tidak peduli dengan masalah yang kita hadapi dan tetap diam selama sebagian besar percakapan atau bahkan mungkin memalingkan wajahnya.

BACA JUGA:  Masalah yang Dihadapi Suami Istri di Tahun Pertama Pernikahan

Untuk orang suka seperti ini, kemungkinan mereka berada dalam keadaan physiological flooding yang terjadi ketika tubuh mendeteksi ancaman.

Dalam konflik, terkadang tubuh kita akan mendeteksinya sebagai ancaman lain.

BACA JUGA:  Akibat Perjodohan, Inilah 4 Ciri Pernikahan yang Tak Ada Rasa

Artinya, tubuh dapat melepaskan hormon stres dan jantung kita akan berdebar kencang.

Bagian otak kita yang bertanggung jawab atas perilaku relasional menjadi terhenti, sehingga kita kehilangan naluri relasional seperti pemecahan masalah, humor, dan kasih sayang.

BACA JUGA:  Dihiasi Bunga Cantik, Ini Konsep Pernikahan Jessica Iskandar

Ketika orang berada di dalam kondisi physiological flooding, mereka tidak mungkin untuk melakukan percakapan yang produktif.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya