Jakarta Turun Angka Kemacetan, Warga Malah Terima Kasih ke Ahok

Jakarta Turun Angka Kemacetan, Warga Malah Terima Kasih ke Ahok - GenPI.co
Turunnya indeks kemacetan Jakarta dinilai warga hasil kerja Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok (Foto : Istimewa)

GenPI.co - Sejak 2017, diketahui dari TomTom Traffic Index, angka kemacetan di Ibu Kota Indonesia, DKI Jakarta, terus menurun. Menurut lembaga survei internasional tersebut, tingkat penurunannya bahkan gak main-main, 8 persen. Angka yang cukup tinggi. Mumbai, India, saja baru bisa menurunkan angka kemacetan 1 persen selama 5 tahun! Keren, kan Jakarta.

Baca juga :

Melihat dari Dekat 'Kampung Ahok' di Belitung Timur 

Ini Makanan Favorit Ahok di Belitung 

Ini Pesona Nganjuk, Daerah Asal Calon Istri Ahok 

Hal ini tentu menjadi catatan baik bagi pemerintah dan dinas terkait dalam rangka mengurai kemacetan di Ibu Kota Jakarta. Yang mengherankan, netizen belum ada yang mengucapkan terima kasih pada kinerja Gubernur Anies Baswedan atas prestasi ini. Sebaliknya, warganet ramai-ramai berterima kasih pada Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok, eks Gubernur DKI Jakarta. Ahok dinilai lebih banyak memberikan sumbangsih pemikirannya untuk menekan angka kemacetan Jakarta ketimbang Anies. Simak nih ungkapan mereka.

Jakarta Turun Angka Kemacetan, Warga Malah Terima Kasih ke Ahok

Jakarta Turun Angka Kemacetan, Warga Malah Terima Kasih ke Ahok

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya