Netty Minta Pemerintah Perketat Pintu Masuk untuk Cegah Omicron

Netty Minta Pemerintah Perketat Pintu Masuk untuk Cegah Omicron - GenPI.co
Anggota Komisi IX DPR RI, Netty Prasetiyani Aher minta pemerintah untuk perketat pintu masuk untuk cegah Omicron. (Foto: PKS)

"Dari kasus-kasus yang sudah terjadi, larangan ada tapi masih banyak masyarakat yang bisa lolos dan nekat mudik ke kampung halaman,” bebernya.

Hal itu membuktikan mobilitas masyarakat yang tinggi masih terjadi. Aparat dan pos-pos pencegatan keluar masuk kota harus disiapkan jauh-jauh hari.

Oleh karena itu menurut saya PPKM Level 3 ini penting diterapkan selama dua minggu, agar tidak ada yang bisa curi start mudik.(*)

BACA JUGA:  Omicron Bikin Gelisah, Instruksi Megawati Tak Bisa Dibantah

Simak video menarik berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya