Tak Hanya Eijkman, Lemhanas Seharusnya Juga Dilebur ke BRIN

Tak Hanya Eijkman, Lemhanas Seharusnya Juga Dilebur ke BRIN - GenPI.co
Lembaga Eijkman. Foto: Twitter @eijkman_inst

“Ini tantangan BRIN ke depan,” imbuh Sidratahta.

Dia juga mempertanyakan apakah peleburan itu pada tataran administratif atau penataan semua lembaga riset, teknologi, dan sains tersebut merupakan konsep integrasi.

“Padahal berbagai hasil riset nantinya bisa saling sumbang untuk mendorong evolusi bangsa ke era teknologi, digitalisasi, dan pembangunan berkelanjutan,” kata Sidratahta. (*)

BACA JUGA:  Sorotan soal Peleburan Eijkman ke BRIN, Efek Ini Bisa Terjadi

 

Video populer saat ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya