Ini Penyebab Unjuk Rasa di Hong Kong

Ini Penyebab Unjuk Rasa di Hong Kong - GenPI.co
Pendemo duduki bandara di Hong Kong. (foto: Istimewa)

GenPI.co— Gelombang unjuk rasa di Hong Kong yang sering berujung bentrok dengan aparat kepolisian membuat situasi kota tidak aman. 

Masing-masing kelompok baik dari pengunjuk rasa dengan demonstran saling menunjukkan kekuatan mereka.

Akibat bentrokan yang sering terjadi, kerusakan di beberapa penjuru kota sangat parah. Hingga kini belum diketahui data pasti berapa orang yang terluka akibat bentrokan tersebut.

Baca juga:

Hong Kong Lumpuh, Pengunjuk Rasa Duduki Bandara Internasional

14 Ribu Massa di Hong Kong Demo, 200an Penerbangan Dibatalkan

Upaya represif aparat keamanan dari melontarkan gas air mata hingga pemukulan mundur aparat keamanan dengan kekerasan, tak membuat jera para pengunjuk rasa.

Unjuk rasa ini terjadi sejak 9 Juni lalu. Warga yang tergabung dalam aktivis pro-demokrasi mentang rencana pemerintah Hong Kong membahas undang-undang Ekstradisi.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya