Kabar Gembira, Sistem Gaji Diubah, PNS Dapat Rezeki Nomplok

Kabar Gembira, Sistem Gaji Diubah, PNS Dapat Rezeki Nomplok - GenPI.co
Ilustrasi PNS di salah satu kementerian. FOTO: Antara

"Kami juga akan buat salary range, yang pasti harus wajar dan kompetitif. Jadi, bukan hanya gaji, kita bicara insentif," jelasnya.

Selama ini, kata dia, tunjangan kinerja (tukin) tidak bisa meningkatkan produktivitas PNS.

Karena itu, sistem intensif baru nanti akan menilai para PNS berdasarkan kinerjanya masing-masing.

BACA JUGA:  Presiden Jokowi Teken Perpres, PNS Harus Siap Beralih Status

"Makin baik dan produktivitas PNS meningkat, maka insentif yang akan diterima akan makin besar," pungkasnya.

Menurut Alex, saat ini pihaknya masih menunggu kesiapan anggaran untuk penerapan skema baru pencairan intensif bagi PNS.

BACA JUGA:  AHY Temui Airlangga, Beri Dukungan Kerja Menko Perekonomian

"Kalau orangnya (PNS) nggak perform ya tidak dapat. Kalau perform baik akan dapat lebih banyak (insentif)," imbuhnya. (*)

Jangan sampai ketinggalan! Kamu sudah lihat video ini ?

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya