Presiden Jokowi Tegaskan Konsep Kota Hutan di IKN, PLN Manfaatkan Potensi EBT

Presiden Jokowi Tegaskan Konsep Kota Hutan di IKN, PLN Manfaatkan Potensi EBT - GenPI.co
Presiden Joko Widodo (Jokowi) bersama Direktur Utama PLN Darmawan Prasodjo. Foto: dok. PLN

"Kami berdiskusi dengan Otoritas IKN, memang kebutuhannya meningkat sekitar 1.000 MW di tahun 2030," katanya.

Untuk menjaga keandalan, PLN membangun pengaturan dan pengamanan sistem kelistrikan canggih berbasis digital dengan pemanfaatan AI.

Seluruh jaringan listrik yang dibangun akan menggunakan smart meter, sehingga akan terdapat juga fiber optic internet.

BACA JUGA:  PLN Siap Penuhi Kebutuhan Listrik Hijau di IKN Nusantara, 100 Persen Energi Bersih

Hal tersebut tentu akan mempermudah IKN dalam membangun smart home, smart building, hingga smart city yang terintegrasi.

"Dengan demikian, IKN akan menjadi smart city tercanggih, terbaik di dunia dan menjadi kebanggaan kita semua," ucapnya. (*)

BACA JUGA:  Percepat Transisi Energi, PLN Siapkan Strategi Pengembangan Hydropower

Tonton Video viral berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya