3 Keunikan Mudik yang Bakal Hilang Selama Pandemi Covid-19

3 Keunikan Mudik yang Bakal Hilang Selama Pandemi Covid-19 - GenPI.co
Tulisan mudik yang lucu tidak akan terlihat lagi pada lebaran ini. Foto: Instagram/@arjo_putra6

GenPI.co - Mudik adalah ritual wajib bagi warga Indonesia ketika menjelang lebaran. Tentunya untuk bersilaturahmi di kampung halaman dan berkumpul bersama sanak saudara.

Tapi seperti momentum mudik tidak terasa pada tahun 2020 kali ini. Sebab, pemerintah mengimbau agar tidak mudik demi memutus rantai penyebaran covid-19.

BACA JUGA: Begini Tanda Si Kecil Punya IQ Tinggi

Bagi yang sudah lama tidak pulang ke kampung halaman bakal semakin rindu. Tapi, tahanlah demi kesehatan keluarga tercinta.

Berikut ini GenPI.co sampaikan informasi keunikan mudik yang bakal hilang di tahun ini, berdasarkan sumber telah dilansir.

1. Mudik adalah traveling masal

Mudik bisa dikatakan sebagai traveling masal yang terjadi di Indonesia. Sebab, ketika waktu libur tiba semua berbondong-bondong untuk pergi ke kampung halaman. Pastinya semua akan antusias saat akan mudik. Walaupun perjalanan jauh akan ditempuh, pasti akan terasa nikmat.

2. Tempat piknik dadakan di sepanjang jalan

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya