Denmark Jajaki Investasi di Batam

Denmark Jajaki Investasi di Batam - GenPI.co
Diskusi perwakilan Kedutaan Denmark untuk Indonesia dengan BP Batam terkait investasi, di Ruang Rapat Marketing Center BP Batam, Kamis (9/12) lalu. Foto: Humas BP Batam

Perusahaan ini lebih merujuk pada investasi di berbagai aset terbarukan seperti aset infrastruktur energi.

VP Business Development PT Sanitec Pradana Teknik, Heru Kuswanto, mengatakan, dengan rekam jejak yang sudah terbentuk dalam pengembangan proyek solar and wind secara global, CIP mampu membawa proyek untuk beroperasi lebih cepat dengan kerja sama yang erat dengan pengembangan lokal.

Menurutnya, Batam merupakan salah satu lokasi strategis yang dituju untuk mengembangkan proyek floating solar system. (*)

BACA JUGA:  BP Batam Gelar Pameran Foto 48 Tahun Pembangunannya di Yogyakarta

Lihat video seru ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya