Ingin Rambut Kuat dan Tidak Rontok? Konsumsi 5 Makanan Sehat Ini

Ingin Rambut Kuat dan Tidak Rontok? Konsumsi 5 Makanan Sehat Ini - GenPI.co
ilustrasi : Rambut tidak sehat karena sering menggunakan hairdryer ( Sumber : Pixabay )

GenPI.co - Rambut adalah mahkota bagi wanita, memiliki rambut panjang, sehat dan kuat merupakan dambaan. Yang menarik, rambut Anda tumbuh sekitar 0,5 inci (1,25 cm) per bulan, dan 6 inci (15 cm) per tahun. 

Seberapa cepat pertumbuhannya tergantung pada faktor-faktor seperti usia, kesehatan, genetika, dan diet.

Meskipun Anda tidak dapat mengubah faktor-faktor seperti usia dan genetika. Faktanya, mengonsumsi makanan dengan kurang nutrisi dapat menyebabkan masalah rambut rontok. 

Di sisi lain, makan makanan yang seimbang dengan nutrisi yang tepat dapat membantu meningkatkan pertumbuhan rambut, terutama jika Anda mengalami kerontokan rambut karena gizi buruk. 

Berikut adalah 5 makanan terbaik yang bisa anda konsumsi untuk meningkatkan pertumbuhan rambut.

1. Telur

Telur adalah sumber protein dan biotin, yang penting untuk kesehatan dan pertumbuhan rambut.

Kekurangan salah satu dari nutrisi ini telah dikaitkan dengan kerontokan rambut.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya