Jangan Suka Menahan Air Kencing, Ini Dampak Buruknya...

Jangan Suka Menahan Air Kencing, Ini Dampak Buruknya... - GenPI.co
ilustrasi : Usahakan jangan menahan kencing ( Foto : Pixabay )

Daya tampung kandung kemih adalah sebanyak dua gelas air. Memang kandung kemih adalah otot, jika terlalu lama menahan air seni akan memberatkan tugasnya.

BACA JUGA : Hari Diabetes Sedunia, Kencing Manis Apakah Bisa Disembuhkan?

3. Bisa menimbulkan bakteri pada saluran kemih

Nah, dampak lainya sering menahan air seni. Yakni bisa menimbulkan bakteri pada saluran kemih.

Efeknya akan membuat demam, nyeri, kram dan lainnya. Tentunya ketika mengalami infeksi lebih lanjut pada saluran kemih.(*)
 

Simak video berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya