.webp)
GenPI.co - Penyakit jantung memang masih menjadi momok yang sangat menakutkan. Sebab, banyak kematian yang disebabkan oleh penyakit tersebut.
Seperti kabar yang tengah heboh di jagat dunia hiburan tanah air. Yakni meninggalnya Maestro Campursari, Didi Kempot karena diduga serangan jantung.
BACA JUGA: Tak Perlu Cantik, Pesona 5 Zodiak Ini Bikin Pria Lupa Daratan
Ternyata serangan jantung bisa dicegah dengan konsumsi makanan sehat.
Berikut ini GenPI.co sampaikan 4 makanan yang bisa mencegah serangan jantung, berdasarkan sumber yang telah diolah.
1. Sayuran berdaun hijau
Sayur hijau seperti bayam dan kale sangat kaya akan vitamin, khususnya K, mineral dan antioksidan.
BACA JUGA: Rezeki Tak Terduga, Zodiak Ini Bisa Berubah Drastis di Bulan Mei
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News