Tetap Langsing Di usia 60 Tahun, Terapkan 3 Pola ini Sejak Dini

Tetap Langsing Di usia 60 Tahun, Terapkan 3 Pola ini Sejak Dini - GenPI.co
ilustrasi: tetap langsing usia 60 tahun, Ini kunci rahasianya ( foto: unsplash)

BACA JUGA: Cewek Langsing vs Gemuk, Ternyata Cowok Lebih Memilih…

2. Sarapan

Menurut sebuah penelitian, orang-orang yang sering melewatkan sarapan memiliki risiko lebih tinggi terkena obesitas. 

Sarapan harus menjadi makanan terpenting di hari Anda. Sarapan bergizi mendorong metabolisme dan sekaligus mencegah Anda makan berlebihan sepanjang hari. 

Untuk hasil terbaik, Anda harus memilih hidangan sarapan yang memiliki keseimbangan serat dan protein yang sehat, seperti telur dengan roti gandum utuh dan buah-buahan.

BACA JUGA: Sering Disepelekan, 4 Kebiasaan Sederhana Bikin Badan Langsing

3. Minum Air putih

Sekitar 60% dari tubuh adalah air, sehingga dianggap sebagai bagian penting dalam proses metabolisme. 

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya