Cegah Polusi, Garnier Green Beauty Bikin Kemasan Ramah Lingkungan

Cegah Polusi, Garnier Green Beauty Bikin Kemasan Ramah Lingkungan - GenPI.co
Garnier (Sumber : sc ig @garnierindonesia)

Garnier berkomitmen mengembangkan formula baru, 98 persen menggunakan bahan alami dan organik yang bersertifikat Ecocert.

Bahkan, pihaknya berharap di awal 2021 masker wajah menggunakan bahan yang mudah terurai.

BACA JUGA: Jaga Kesehatan Paru-Paru dari Polusi dengan Rutin Konsumsi Apel

3. Kemasan ramah lingkungan

Sesuai dengan namanya, Garnier green beauty sudah berkomitmen untuk mengurangi sampah plastik sejak 2019.

Pihaknya menginginkan penghematan plastik hingga 402 ton mulai saat ini hingga sepenuhnya tidak menggunakan bahan plastik.

4. Aksi memerangi polusi plastik

Garnier mengambil langkah ekstra dalam memerangi masalah plastik. Dimana perusahaan tersebut bekerja sama dengan eRecycle, aplikasi untuk penjemputan sampah terpilah. 

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya