Makin Merinding, Lusinan Gadis Diculik di Mozambik, Ngeri!

Makin Merinding, Lusinan Gadis Diculik di Mozambik, Ngeri! - GenPI.co
Ilustrasi - Penduduk Mozambik - Foto: Zohra Bensemra/Reuters.

Save the Children menyerukan pembebasan segera semua anak yang diculik dan pelakunya harus dimintai pertanggungjawaban.

Dikatakan anak-anak kadang-kadang menjadi sasaran penculikan dalam kelompok besar, mengutip satu serangan di mana 21 orang diculik dalam satu kelompok, termasuk enam anak-anak.

Sementara itu, Komite Palang Merah Internasional (ICRC) mengatakan telah mendaftarkan lebih dari 2.600 permohonan di Mozambik antara September 2020 dan April 2021 dari orang-orang yang kehilangan jejak anggota keluarga, yang sebagian besar adalah orang dewasa muda dan anak-anak.

BACA JUGA:  Merinding, Mozambik Ampun-ampunan, Warga Meninggal di Mana-mana

“Ada sejumlah besar anak tanpa pendamping yang sangat rentan terhadap semua jenis pelecehan dan eksploitasi,” ungkap James Matthews, wakil kepala misi ICRC di ibu kota Mozambik, Maputo.(*)

Jangan lewatkan video populer ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya