Kekuatan Taliban Dahsyat! Hartanya Bikin Dengkul Lemas

Kekuatan Taliban Dahsyat! Hartanya Bikin Dengkul Lemas - GenPI.co
Ilustrasi pejuang Taliban saat mengisi peluru senjata mesin yang terpasang di kendaraan lapis baja, Senin (16/8). (Foto: Reuters TV/Tangkapan layar)

GenPI.co - Kekuatan dahsyat Taliban sepertinya sulit dipatahkan. Selain warisan senjata dan mesin perang dari AS dan RUsia, Taliban juga punya harta selangit.

Kunci kemakmuran seperti sudah digenggam Taliban. Mereka diyakini punya harta mineral triliunan dolar AS.

Harta itu disebut belum tersentuh. Itu termasuk beberapa potensi yang dapat menggerakan transisi dunia ke energi terbarukan.

BACA JUGA:  Pejabat Taliban Keluarkan Pernyataan untuk Warga Afghan, Isinya..

Dengan kekuatan itu, Taliban bisa jadi magnet besar bagi sejumlah raksasa dunia.

Apalagi Afghanistan juga merupakan surga bagi sektor energi bersih.

BACA JUGA:  Pernyataan Polri Tegas, Simpatisan Taliban Jangan Macam-macam

Ada Neodymium, praseodymium, dan dysprosium di sana. Menurut USGS, kekayaan mineral yang belum dimanfaatkan di negara itu diperkirakan mencapai 1 triliun dolar AS,

Bahkan pejabat Afghanistan menyebutkan angkanya tiga kali lebih tinggi.

BACA JUGA:  Taliban Mulai Dibayangi Perlawanan, Ancaman Datang dari Panjshir

Afghanistan telah melakukan penggalian yang lebih baik untuk batu mulia seperti zamrud dan rubi serta turmalin semi mulia dan lapis lazuli.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya